Senin, 08 Oktober 2012

Pengaruh Energi Ikatan Terhadap Kestabilan Molekul

Jika suatu elemen ditambahkan pada suatu senyawa maka akan terjadi perubahan energi dalam senyawa tersebut. Hasil atau produk akan terbentuk dari reaksi tersebut. Elemen yang ditambahkan akan memutuskan ikatan dalam senyawa mulai dari bagian yang mudah untuk putus sehingga membutuhkan energi yang kecil. Jika pemutusan ikatan ini membutuhkan energi yang kecil maka senyawa tersebut akan lebih stabil.
Sebagai contoh :







Tidak ada komentar:

Posting Komentar