Senin, 17 September 2012

Bentuk Molekul





BENTUK MOLEKUL



















Ikatan
Panjang Ikatan
H-O
0,98 oA
H-N
1,02 oA
C-H
1,04 oA
H-F
1,04 oA
H-Cl
1,31 oA
O=O
1,32 oA
H-Br
1,46 oA

Panjang ikatan meningkat dengan meningkatnya nomor atom Z. Kecenderungan ini langsung berkaitan dengan ukuran atom, yang biasanya meningkat dengan meningkatnya nomor atom dalam suatu golongan pada tabel periodik.
Semakin besar nomor atom maka semakin panjang pula ikatan yang dihasilkan.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar